Wunung - Penyaluran CPP Untuk Bantuan Pangan Beras Tahun 2024 di Kalurahan Wunung yang dihadiri dan disaksikan langsung Bupati Gunungkidul Sunaryanta berjalan dengan kondusif. Pelaksanaan dilaksanakan pada hari ini Senin Tanggal 25 Maret 2024 dengan jumlah KPM 649 orang masing-masing menerima 10 kg, meskipun membutuhkan waktu yang cukup lama, pagi hari hingga sore hari di Balai Kalurahan. Bupati Gunungkidul Sunaryanta bersama jajaran mendukung terlaksananya penyaluran Cadangan Pangan Pemerintah (CPP). Dalam proses penyaluran, para dukuh maupun Pamong juga membantu warganya. Kegiatan ini juga didampingi oleh anggota Bamuskal dan juga Bhabinkamtibmas dan Babinsa.

Artikel Terkini

  • Layanan Bidang Pendaftaran Penduduk

    11 Juni 2015 10:28:26 WIB
    Layanan Bidang Pendaftaran Penduduk
    PEMBUATAN KTP Kartu Tanda Penduduk adalah identitas resmi penduduk sebagai bukti diri yang terbitkan oleh instansi pelaksana yang berlaku di seluruh Indonesia. KTP merupakan alat bukti sah yang menjadi dasar dalam layanan masyarakat. Syarat-syarat pembuatan KTP A. WNI a. Surat Pengantar dari Des... ..selengkapnya