• Desa Wunung, Kecamatan Wonosari, Kabupaten Gunungkidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta 55851
  • |

Sosialisasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) di Wunung

Operator Pelayanan 15 April 2025 12:28:49 WIB

WUNUNG- Pada hari ini Selasa tanggal 15 April 2025 di Aula Pendopo Kalurahan Wunung digelar Sosialisasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Gunungkidul. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan dan mengedukasi masyarakat tentang penggunaan IKD, sebuah aplikasi digital yang memudahkan akses terhadap dokumen kependudukan. Acara ini dimulai pukul 08.30 WIB dan selesai pukul 12.00 WIB. Selain sosialisasi juga diadakan praktek instalasi aplikasi IKD kepada para peserta rapat.

 

 

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar